Lowongan Kerja Terbaru Dari PT Megah Surya Pertiwi Bulan Januari 2025

Memiliki atau mendapatkan pekerjaan merupakan kebutuhan utama bagi setiap orang/masyarakat, dengan adanya pekerjaan, kita dapat memenuhi kebutuhan kita sehari-hari baik itu kebutuhan pokok ataupun style yang ingin kita tampilkan, akan tetapi untuk mendapatkan pekerjaan bukanlah hal mudah, banyak pelamar yang telah mencantumkan berkas lamaran mereka terhadap perusahaan akan tetapi belum juga menerima panggilan kerja. Hal itu dikarenakan berkas lamaran yang cantumkan terhadap perusahaan memiliki kesalahan ataupun berkas yang anda lemparkan tidak sesuai dengan kriteria/kebutuhan yang dimiliki oleh pihak perusahaan. Dalam hal ini anda disarankan terlebih dahulu sebelum anda melemparkan berkas lamaran anda terlebih dahulu anda harus mengetahui kriteria apa saja yang dibutuhkan oleh perusahaan ataupun skill yang dibutuhkan, dengan begitu anda akan mengetahui apakah skill dan kriteria yang anda miliki sesuai dengan keinginan perusahaan. Dan apabila hal tersebut tidak sesuai dengan keinginan anda, akan tetapi anda ingin masuk dalam perusahaan tersebut, maka jauh-jauh hari anda telah mencari tahu tentang perusahan tersebut, sehingga ketika dibukanya rekrutmen anda tidak akan mengalami kendala.

PT. Megah Surya Pertiwi (Harita Group) bergerak di bidang peleburan ferro-nickel (Smelter Nikel). Harita Group adalah konglomerat bisnis Indonesia yang dimiliki dan dikendalikan oleh keluarga Lim. Perusahaan ini bergerak di sektor sumber daya alam dengan wilayah operasi di seluruh Indonesia. Harita Group saat ini mengoperasikan bisnis pertambangan nikel, bauksit, dan perkebunan kelapa sawit (lewat Bumitama Agri di Singapura), perkapalan, perkayuan, dan batu bara.

Dan kini pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan persyaratan atau kebutuhan pendaftaran adalah sebagai berikut.


Lowongan Kerja Terbaru Dari PT Megah Surya Pertiwi Bulan Januari 2025

HR Operation Staff

Kualifikasi:

  • Pendidikan min. S1 dari berbagai jurusan.
  • Memiliki pengalaman min. 1-2 tahun pada bidang yang sama.
  • Menguasai MS. Office (terutama Excel).
  • Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik dan dapat berkerjasama dengan team.
  • Bersedia ditempatkan di Pulau Obi, dengan sistem roster 10 minggu onsite & 2 minggu offsite.

Baca Juga :

Cara Daftar :

Berminat untuk melamar silahkan kirimkan CV dan berkas lamaran anda kealamat email :


recruitment@mspnickel.com

Subject email: Nama_Posisi

(Ex: Amelia_HR Staff Site)

DAPATKAN INFO LOKER SETIAP HARI DENGAN CARA JOIN

Telegaram : https://t.me/pusatkerja2

Telegram : https://t.me/lokerterbaru27


Dan bagi teman-teman yang ingin mendapatkan informasi lowongan kerja lainnya, sesuai keinginan anda silahkan cek di link.

www.Pusatkerja2.com

Posting Komentar

0 Komentar