Lowongan Kerja BUMN PT Pegadaian (Persero) November 2024

Memiliki atau mendapatkan pekerjaan merupakan kebutuhan utama bagi setiap orang/masyarakat, dengan adanya pekerjaan, kita dapat memenuhi kebutuhan kita sehari-hari baik itu kebutuhan pokok ataupun style yang ingin kita tampilkan, akan tetapi untuk mendapatkan pekerjaan bukanlah hal mudah, banyak pelamar yang telah mencantumkan berkas lamaran mereka terhadap perusahaan akan tetapi belum juga menerima panggilan kerja. Hal itu dikarenakan berkas lamaran yang cantumkan terhadap perusahaan memiliki kesalahan ataupun berkas yang anda lemparkan tidak sesuai dengan kriteria/kebutuhan yang dimiliki oleh pihak perusahaan. Dalam hal ini anda disarankan terlebih dahulu sebelum anda melemparkan berkas lamaran anda terlebih dahulu anda harus mengetahui kriteria apa saja yang dibutuhkan oleh perusahaan ataupun skill yang dibutuhkan, dengan begitu anda akan mengetahui apakah skill dan kriteria yang anda miliki sesuai dengan keinginan perusahaan. Dan apabila hal tersebut tidak sesuai dengan keinginan anda, akan tetapi anda ingin masuk dalam perusahaan tersebut, maka jauh-jauh hari anda telah mencari tahu tentang perusahan tersebut, sehingga ketika dibukanya rekrutmen anda tidak akan mengalami kendala.

PT Pegadaian adalah satu-satunya badan usaha di Indonesia yang secara resmi memiliki lisensi untuk beroperasi sebagai lembaga keuangan dalam bentuk pembiayaan untuk menyalurkan dana kepada publik berdasarkan hukum gadai seperti dimaksud dalam Kitab Undang-undang Hukum Perdata Pasal 1150. PT Pegadaian (Persero) dalam pelaksanaan kegiatan usahanya harus selalu berpedoman pada prinsip-prinsip Good Governance Perusahaan (GCG), salah satunya praktik menghindari gratifikasi.

Dan kini pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan persyaratan atau kebutuhan pendaftaran adalah sebagai berikut.


Lowongan Kerja BUMN PT Pegadaian (Persero) November 2024

Kantor Pusat Pegadaian

Jl. Kramat Raya No 162 Jakarta Pusat

1. Wealth Manager Senior (Jakarta)

Deskripsi Pekerjaan:

  • Melakukan pengembangan bisnis dan merumuskan rencana sales untuk mendapatkan nasabah Affluent dan HNW baru (Tabungan Emas dan Tabungan Emas Plus,Deposito Emas, Jasa Titipan Emas)
  • Memenuhi target bullion dan produk cross selling kepada Wealth Manager lain untuk menyelaraskan insentif
  • Supervisi terhadap kegiatan sales dan kepatuhan terhadap kebijakan atau SOP yang berjalan di internal Perusahaan
  • Memiliki database nasabah potensial serta dapat bekerjasama dengan induk holding untuk menyalurkan produk dan layanan bullion Pegadaian


Persyaratan Pelamar:

  • Pendidikan minimal S1
  • Memiliki pengalaman di bidang Premium/Priority Banking atau Wealth Manager minimal selama 4 tahun
  • Mampu membangun, membina hubungan profesional dengan baik.
  • Memiliki pengalaman dalam bidang penjualan atau layanan pelanggan yang cukup.
  • Berpenampilan menarik, komunikatif dan mempunyai database nasabah
  • Berorientasi target dan mampu memberikan Initiate Business Proposal.
  • Ramah dan memiliki mindset yang berorientasi pada pelanggan
  • Menguasai pengetahuan mengenai layanan pelanggan dan CRM (Customer Relation Management) untuk mengelola portofolio nasabah jangka Panjang

Baca Juga :

2. Relationship Manager Senior (Wholesale)

Deskripsi Pekerjaan:

  • Mengakuisisi nasabah baru di segmen korporasi & SME
  • Mengawasi akuisisi dan pengembangan SDM RM untuk segmen Korporat & SME (Small Medium Enterprise)
  • Membangun top team dan delegasi yang kuat untuk mewujudkan kinerja
  • Menentukan target pasar dan proposisi nasabah, memperluas cakupan network, meningkatkan kinerja Relationship Manager melalui target penjualan produk bullion.
  • Membangun dan menjaga hubungan dengan nasabah dan mengelola portofolio nasabah.
  • Memiliki database nasabah potensial untuk penjualan produk bullion serta memastikan layanan bullion sesuai dengan kebijakan internal Perusahaan.
  • Melakukan kerjasama dengan pihak yang berada dalam ekosistem emas (Distributor emas)


Persyaratan Pelamar:

  • Pendidikan minimal S1, usia maksimal 40 tahun
  • Memiliki pengalaman di bidang financial atau perbankan minimal selama 1 (satu) tahun
  • Mampu membangun, membina hubungan profesional dengan baik.
  • Pengalaman dalam peran penjualan atau layanan pelanggan yang cukup.
  • Berpenampilan rapi dan professional
  • Berorientasi pada target
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan mampu memanfaatkan peluang penjualan yang baik (Initiate Business Proposal)
  • Ramah, memiliki mindset yang berorientasi pada pelanggan
  • Mampu memberikan solusi finansial pada pelanggan
  • Menguasai pengetahuan mengenai layanan pelanggan dan CRM (Customer Relation Management) untuk mengelola portofolio nasabah jangka Panjang.
  • Memiliki networking pada ekosistem emas


Cara Daftar :

Berminat untuk melamar silahkan lakukan pendaftaran melalui link berikut. 


Posisi 1 - DAFTAR

Posisi 2 - DAFTAR

Note :

 * Pendaftaran ini Gratis Dan tidak dipungut Biaya

 * Berhati-hatilah terhadap penipuan yang mengatasnamakan Nama Perusahaan dan Pusatkerja2.com

DAPATKAN INFO LOKER SETIAP HARI DENGAN CARA JOIN

Telegaram : https://t.me/pusatkerja2

Telegram : https://t.me/lokerterbaru27


Dan bagi teman-teman yang ingin mendapatkan informasi lowongan kerja lainnya, sesuai keinginan anda silahkan cek di link.

www.Pusatkerja2.com

Posting Komentar

0 Komentar