Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 Kompas Gramedia Bulan Agustus 2024

Memiliki atau mendapatkan pekerjaan merupakan kebutuhan utama bagi setiap orang/masyarakat, dengan adanya pekerjaan, kita dapat memenuhi kebutuhan kita sehari-hari baik itu kebutuhan pokok ataupun style yang ingin kita tampilkan, akan tetapi untuk mendapatkan pekerjaan bukanlah hal mudah, banyak pelamar yang telah mencantumkan berkas lamaran mereka terhadap perusahaan akan tetapi belum juga menerima panggilan kerja. Hal itu dikarenakan berkas lamaran yang cantumkan terhadap perusahaan memiliki kesalahan ataupun berkas yang anda lemparkan tidak sesuai dengan kriteria/kebutuhan yang dimiliki oleh pihak perusahaan. Dalam hal ini anda disarankan terlebih dahulu sebelum anda melemparkan berkas lamaran anda terlebih dahulu anda harus mengetahui kriteria apa saja yang dibutuhkan oleh perusahaan ataupun skill yang dibutuhkan, dengan begitu anda akan mengetahui apakah skill dan kriteria yang anda miliki sesuai dengan keinginan perusahaan. Dan apabila hal tersebut tidak sesuai dengan keinginan anda, akan tetapi anda ingin masuk dalam perusahaan tersebut, maka jauh-jauh hari anda telah mencari tahu tentang perusahan tersebut, sehingga ketika dibukanya rekrutmen anda tidak akan mengalami kendala.

Kompas Gramedia – Group of Manufacture - Didirikan pada tahun 1972 sebagai salah satu unit bisnis Kompas Gramedia, PT. Gramedia telah membuktikan dirinya sebagai salah satu perusahaan penyedia jasa cetak terkemuka di Indonesia. PT. Gramedia yang kini lebih dikenal dengan nama Gramedia Printing terus mengembangkan bisnisnya, baik di Indonesia maupun di pasar Internasional.

Dan kini pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.


Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 Kompas Gramedia Bulan Agustus 2024

1. Education Coordinator

Mengkoordinasi mitra bisnis untuk mencapai omzet penjualan.


Kualifikasi:

  • Lulusan S1 semua jurusan
  • Mampu bekerja dengan mobilitas tinggi
  • Mampu mengkoordinasikan mitra-mitra bisnis
  • Memiliki SIM A lebih diutamakan

Baca Juga :

2. Warehouse, Inventory, & Shipping Officer

  • Memastikan proses pengelolaan gudang, memastikan ketersediaan stok, & memastikan proses pengiriman agar semua pesanan sekolah dapat terpenuhi tepat waktu dan tepat jumlah.


Kualifikasi:

  • Lulusan D3/S1 semua jurusan
  • Memiliki pengalaman di bidang warehouse, logistic, & shipping lebih diutamakan
  • Mampu mengoperasikan Ms Office


3. Collection Administrative Assistant

  • Melakukan pekerjaan administrasi terkait dengan kegiatan operasional yang ada di Regional Sales agar seluruh kegiatan yang mencakup pesanan, pengelolaan dan monitoring dapat berjalan dengan baik.


Kualifikasi:

  • Lulusan SMK atau D3 diutamakan jurusan Akuntansi / Administrasi Perkantoran
  • Mampu mengoperasikan Ms Office (Word, Excel, Power Point, Visio, Outlook)


Cara Daftar :

Berminat untuk melamar silahkan lakukan pendaftaran melalui link berikut. DAFTAR

DAPATKAN INFO LOKER SETIAP HARI DENGAN CARA JOIN

Telegaram : https://t.me/pusatkerja2

Telegram : https://t.me/lokerterbaru27


Dan bagi teman-teman yang ingin mendapatkan informasi lowongan kerja lainnya, sesuai keinginan anda silahkan cek di link.

www.Pusatkerja2.com

Posting Komentar

0 Komentar