Lowongan Kerja Terbaru SMA SMK D3 S1 PT PP Presisi Tbk Juli 2023

Sebelum anda bekerja sama, bersama perusahaan yang anda lamar, maka anda akan menghadapi banyak rintangan serta tantangan yang akan diberikan pihak perusahaan terhadap diri anda, hal ini bertujuan agar perusahaan dapat menemukan kandidat terbaik yang dapat mengembangkan kinerja dari pada perusahaan serta dapat meningkat peforma yang dimiliki oleh pihak perusahaan. Hal-hal yang biasanya diberikan perusahaan terhadap pelamar biasanya yaitu melakukan tahap seleksi. Tahap seleksi biasa yang paling sering dilakukan adalah Wawancara, psikotes, TPA (Tes Potensi Akademik), dan masih banyak lagi. Dan untuk itu disarankan terhadap sobat, sebelum anda mencampakan lamaran anda, anda terlebih dahulu telah meningkatkan pengetahuan yang anda miliki, serta berlatih dalam menghadapi tahapan seleksi yang paling sulit, seperti wawancara. Sehingga ketika anda menghadapi tahapan seleksi tersebut, teman tidak akan mengalami kendala, akan tetapi membangkitkan kepercayaan diri anda serta potensi yang anda miliki.

Dan berikut adalah keterangan yang dimiliki oleh pihak perusahan sebagai berikut.

PT PP Presisi Tbk (“PP Presisi”) adalah perusahaan konstruksi terintegrasi berbasis alat berat terkemuka di Indonesia yang memiliki kapabilitas untuk menyediakan jasa konstruksi dari tujuh lini bisnis yaitu civil work, ready mix, foundation, form work, erector, jasa pertambangan dan penyewaan alat berat, secara terintegrasi yang memberikan value added kepada para konsumen. PP Presisi menerapkan ERP-SAP dan didukung oleh ISO Management System 9001:2015 – Management Quality, ISO 14001:2007 – Environmental Management System, serta OHSAS 18001:2015 – Occupational Health and Safety sebagai bagian dari operational excellence improvement.

Kini pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan dan persyaratan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.


Lowongan Kerja Terbaru SMA SMK D3 S1 PT PP Presisi Tbk Juli 2023

1. Mechanic Articulate Dump Truck

Persyaratan :

  • Pria, usia max 45
  • Lulusan SMK/D3 Jurusan Teknik Mesin/Alat Berat/Otomotif
  • Pengalaman min 3 Tahun di Articulate Dump Truck
  • Memiliki sertifikat BMC diutamakan
  • Telah vaksin dosis 3
  • Penempatan Halmahera


Jobdesc :

  • Melakukan Unshedule dan Schedule Service sesuai dengan work order yang sudah ditentukan.
  • Melakukan troubleshooting terhadap alat yang mengalami kerusakan, lalu melaporkannya kepada koordinator mekanik.
  • Melakukan overhaul terhadap komponen-komponen yang masih memiliki nilai ekonomis.
  • Melakukan handling material servis sesuai dengan prosedur yang sudah ditetapkan.
  • Menjaga kebersihan dan kerapian area kerja saat dan setelah bekerja.
  • Memastikan tools yang dipakai dalam keadaan baik sebelum dan setelah penggunaan.
  • Menggunakan alat pelindung diri sesuai dengan standar yang telah ditentukan.
  • Membuat part list terhadap pekerjaan servis dan overhaul yang dilakukan.
  • Membuat estimasi lama perbaikan alat.
  • Menyusun service report.


2. Mechanic Heavy Equipment

Persyaratan :

  • Pria, usia max 45
  • Lulusan SMK/D3 Jurusan Tekik Mesin/Alat Berat/Otomotif
  • Pengalaman min 3 Tahun
  • Memiliki sertifikat BMC diutamakan
  • Telah vaksin dosis 3


Jobdesc :

Melakukan Unshedule dan Schedule Service sesuai dengan work order yang sudah ditentukan.

  • Melakukan troubleshooting terhadap alat yang mengalami kerusakan, lalu melaporkannya kepada koordinator mekanik.
  • Melakukan overhaul terhadap komponen-komponen yang masih memiliki nilai ekonomis.
  • Melakukan handling material servis sesuai dengan prosedur yang sudah ditetapkan.
  • Menjaga kebersihan dan kerapian area kerja saat dan setelah bekerja.
  • Memastikan tools yang dipakai dalam keadaan baik sebelum dan setelah penggunaan.
  • Menggunakan alat pelindung diri sesuai dengan standar yang telah ditentukan.
  • Membuat part list terhadap pekerjaan servis dan overhaul yang dilakukan.
  • Membuat estimasi lama perbaikan alat.


Tertarik untuk melamar silahkan kirimkan CV dan berkas lamaran anda ke alamat email :


recruitment.project@pp-presisi.co.id

Dapatkan Info Lowongan kerja setiap hari dengan cara join Telegram : https://t.me/pusatkerja2

         Follow Akun Tiktok @Pusatkerja2

         Follow Akun Instagram @pusatkerja

Posting Komentar

0 Komentar