Lowongan Kerja SMA SMK D3 Semua Jurusan PT Aeronusa Inti Raya Juli 2023

Sebelum anda bekerja sama, bersama perusahaan yang anda lamar, maka anda akan menghadapi banyak rintangan serta tantangan yang akan diberikan pihak perusahaan terhadap diri anda, hal ini bertujuan agar perusahaan dapat menemukan kandidat terbaik yang dapat mengembangkan kinerja dari pada perusahaan serta dapat meningkat peforma yang dimiliki oleh pihak perusahaan. Hal-hal yang biasanya diberikan perusahaan terhadap pelamar biasanya yaitu melakukan tahap seleksi. Tahap seleksi biasa yang paling sering dilakukan adalah Wawancara, psikotes, TPA (Tes Potensi Akademik), dan masih banyak lagi. Dan untuk itu disarankan terhadap sobat, sebelum anda mencampakan lamaran anda, anda terlebih dahulu telah meningkatkan pengetahuan yang anda miliki, serta berlatih dalam menghadapi tahapan seleksi yang paling sulit, seperti wawancara. Sehingga ketika anda menghadapi tahapan seleksi tersebut, teman tidak akan mengalami kendala, akan tetapi membangkitkan kepercayaan diri anda serta potensi yang anda miliki.

Dan berikut adalah keterangan yang dimiliki oleh pihak perusahan sebagai berikut.

PT Aeronusa Inti Raya (Sentral Cargo) berdiri pada tahun 2007 di Jakarta, dengan fokus bisnis utama yaitu pengiriman barang atau paket yang berukuran besar melalui pengiriman via udara, darat dan laut. Sentral Cargo memberikan tawaran menggunakan intergrasi secara teknologi dari awal hingga akhir ke customer pada saat menerima barang di tempat tujuan oleh petugasnya, dimana Sentral Cargo dapat memberikan kinerja pengiriman yang sangat baik dan kualitas dalam layanan.

Kini pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan dan persyaratan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.


Lowongan Kerja SMA SMK D3 Semua Jurusan PT Aeronusa Inti Raya Juli 2023

1. Quality Control Audit

Kualifikasi:

  • Pria/Wanita, Usia Maksimal 35 Tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK/D3 Semua Jurusan
  • Berpengalaman dibidang yang sama minimal 1 tahun
  • Memahami Excel dengan baik
  • Memahami alur Pembayaran BBM
  • Mahir dalam menganalisa
  • Aktif dan kreatif
  • Penempatan di Head Office Sentral Cargo (Jakarta)
  • Subject Email : QC Audit – Nama


2. Personal Assistant

Kualifikasi :

  • Wanita
  • Pendidikan minimal D3/S1 Semua Jurusan
  • Memiliki Pengalaman di bidang terkait minimal 1 tahun
  • Mengelola database dan pengarsipan
  • Mengelola jadwal harian seperti merngatur pertemuan, mengatur jadwal rapat
  • Mempersiapkan dokumen-dokumen termasuk hal surat-menyurat, laporan, memo dan email
  • Komunikatif serta mampu bekerja dengan analisis yang tepat
  • Paham rumus excel
  • Bersedia di tempatkan di kantor pusat, Jakarta Pusat
  • Subject Email: PA – Nama


Tertarik untuk melamar silahkan lakuan pendaftaran melalui email berikut. 


sonia.nurulhusna@sentralcargo.co.id CC: tetra.silviana@sentralcargo.co.id CC: firman.afrianto@sentralcargo.co.id

Dapatkan Info Lowongan kerja setiap hari dengan cara join Telegram : https://t.me/pusatkerja2

         Follow Akun Tiktok @Pusatkerja2

         Follow Akun Instagram @pusatkerja

Posting Komentar

0 Komentar