Lowongan Kerja BUMN PT Bank Tabungan Negara (Persero) Maret 2023

Pusatkerja2.com - Jangan pernah merasa kesal ketika orang tua anda memeritahu anda untuk belajar, orang tua tidak ada yang ingin anaknya hancur, dan tidak ada yang ingin orang tua anaknya memiliki pekerjaan lebih dari orang tuanya, semua orang tua menginginkan anak menjadi terbaik dan lebih baik dari pada orang tua. Kita pasti pernah yang nama nya mengabaikan perintah orang tua, khususnya perintah yang menyebalkan seperti belajar, jangan bermain game, bahkan ketika kita di perintahkan untuk mengikuti bimbel (Bimbingan Les), hal ini bertujuan supaya dimasa depan ketika menghadapi berbagai tes yang mengasa kemampuan otak dan pengetahuan kita dapat melewati tahap tes tersebut dengan mudah tanpada adanya hambatan, oleh karena itu tidak ada guna nya melawan perintah orang ataupun mengabaikan perintah orang tua, jangan sampai yang orang tua anda katakan terhadap anda sebagai penyesalan yang membuat anda menangis.

PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk atau yang dikenal dengan BTN adalah Badan Usaha Milik Negara Indonesia bergerak dibidang jasa keuangan perbankan. BTN memfokuskan usahanya pada bisnis dan layanan perumahan dalam bentuk KPR. Sejalan dengan komitmen Bank BTN untuk memperkokoh dominasi bisnis di sektor perumahan, didukung organisasi yang solid dan sumber daya manusia yang memiliki kapasitas dan kompetensi tinggi, Bank BTN telah menapaki fase transformasi digital banking untuk mengembangkan potensi pasar yang ada serta mampu beradaptasi dengan cepat dalam menghadapi persaingan industri perbankan yang semakin dinamis.

Dan kini pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut. 

Lowongan Kerja BUMN PT Bank Tabungan Negara (Persero) Maret 2023

Lowongan Kerja BUMN PT Bank Tabungan Negara (Persero) Maret 2023

1. External Relationship Officer

Kualifikasi :

1. Memiliki pengalaman kerja di bidang IT minimal 5 tahun sebagai risk governance/business partner/system analyst/security analyst (selama 2 tahun terakhir)

2. Memiliki kemampuan komunikasi verbal dan dokumentasi yang baik untuk internal maupun pijak ketiga

3. Memahami ketentuan regulator perbankan dan lembaga pemerintah yang terkait dengan penyelenggaraan teknologi informasi, UU Pelindungan Data Pribadi, UU ITE (POJK, PBI, KOMINFO, BSSN dan lainnya)

4. Memahami cyber security framework NIST CSF, ISO 27000 Series, PCI DSS

5. Memahami Enterprise Architecture (EA) seperti TOGAF dan COBIT

6. Memiliki kemampuan berbahasa Inggris yang baik (written dan verbal)

7. Diutamakan memiliki sertifikasi manajemen risiko (minimal level 2), pernah mengikuti tranining ISO 27001, dan sertifikasi di bidang IT Security atau IT Risk (seperti (CISM/CRISC)


2. Identity & Access Management Officer

Kualifikasi :

1. Memiliki pengalaman kerja di bidang IT minimal 3 tahun

2. Memahami konsep access management & user access matrix

3. Memahami konsep security access management PAM, IAM, CIAM

4. Memahami tools atau technology access management seperti, Beyontrust, CyberArk, Sailpoint, Active Directory

5. Memiliki kemampuan berbahasa Inggris yang baik (written dan verbal)

6. Diutamakan memiliki sertifikasi bidag IT level associate dan mempunyai pengalaman implementasi/operasional dari PAM/IAM/CIAM/Active Directory


3. Security Project Manager

Kualifikasi :

1. Memiliki pengalaman kerja di bidang IT minimal 3 tahun (pengalaman sebagai project manager minimal 1 tahun terakhir)

2. Memahami project management dan agile management

3. Memahami cyber security framework NIST CSF, ISO 27000 Series, PCI DSS

4. Memiliki kemampuan design technology security, baik dari sisi application security, network security, end point security

5. Memahami konsep technology cloud computing, virtualisasi, Devops, DevSecOps, IAAS, PASS, SAAS, WAF, Cleanpipe, IPS, IDS, UTM, dll, terkait dengan pengamanan security dari multi perimeter sampai dengan end point

6. Memililki kemampuan berbahasa Inggris yang baik (written dan verbal)

7. Diutamakan memiliki sertifikasi PMP atau pernah mengikuti project management training, dan sertifikasi bidang IT level associate

Dapatkan Info Lowongan kerja setiap hari melalui Telegram : "KLIK DISINI"

Tertarik untuk bekerja sama, bersama pihak perusahan silahkan kirimkan CV dan berkas lamaran anda ke alamat email :


recruitment@btn.co.id

Paling lambat 8 Maret 2023

Silahkan Ikuti Instagram kami : @pusatkerja

Baca Juga : Lowongan Kerja Terbaru Lainnya SMA SMK D3 S1

Posting Komentar

0 Komentar