Lowongan Kerja D3 S1 Semua Jurusan PT Anugrah Argon Medica Tahun 2022

Pusatkerja2.com - Jangan pernah merasa malu, dengan kita yang terus menerus mengalami kegagalan, kegagalan merupakan langkah awal kita menuju masa depan yang cerah, dengan mengalami kegagalan tersebut kita dapat belajar, hal-hal apa saja yang harus kita ubah, dan kita kembangkan. Dan bila peserta mengalami penghinaan dari orang lain, ingat hal ini, mereka yang menghina anda adalah orang yang iri terhadap kemampuan anda ataupun usaha kerja keras anda. dan untuk meningkatkan ataupun mempermudah langkah anda untuk mendapatkan pekerjaan, sebaiknya peserta melakukan penelitian, seperti melakukan berbagai pertanyaan terhadap mereka yang telah memiliki pekerjaan, ataupun tanyakan hal-hal apa saja yang harus dikembangkan sebagai calon pekerja terbaru.

PT Anugrah Argon Medica memulai kiprahnya di Indonesia pada tahun 1980 sebagai bagian dari PT Dexa Medica yang bergerak di bidang pendistribusian produk-produknya. Seiring dengan perkembangannya, tak hanya fokus sebagai distributor dari produk-produk Dexa Medica, PT Anugrah Argon Medica (AAM) juga menjadi distributor untuk perusahaan dalam maupun luar negeri lainnya. Dalam menjalankan operasinya, AAM didukung oleh 33 ritel pergudangan, 5 kantor penjualan, 4 kantor perwakilan dan 2 pusat distribusi. Bersamaan dengan komitmennya, AAM yakin bahwa jaringan distribusinya mampu memenuhi kebutuhan yang sebenarnya akan distribusi obat-obatan bagi perusahaan di bidang kesehatan di pasar Indonesia.

Dan kini pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.

Lowongan Kerja D3 S1 Semua Jurusan PT Anugrah Argon Medica Tahun 2022

Lowongan Kerja D3 S1 Semua Jurusan PT Anugrah Argon Medica Tahun 2022

Administrasi Logistik

Description:

Memastikan terlaksananya proses tata administrasi gudang untuk penerimaan, penyimpanan, dan pengiriman barang sesuai standar yang ditetapkan perusahaan guna meningkatkan service level terhadap customer, prinsipal serta optimalisasi modal kerja PT AAM.


Kualifikasi:

  • D3/S1 semua jurusan
  • Terbuka untuk freshgraduate
  • Minimal memiliki pengalaman kerja 1 tahun, memahami perpajakan lebih diutamakan
  • Mampu mengoperasikan Microsoft Excel
  • Jujur, bertanggung jawab
  • Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik

  • Jl. Raja Isa, Komp. Sarana Industrial Point Blok F no. 7-11, Sarana Industrial Point, Batam, Kepulauan Riau 29444


Tertarik untuk bekerja sama, bersama pihak perusahaan silahkan kirimkan CV dan berkas lamaran anda ke alamat email :


recruitment@argon-group.com

Subject email: ADMLOG – BTM


Info Loker Lainnya : www.pusatkerja2.com

Join Loker Telegram : https://t.me/pusatkerja2

Posting Komentar

0 Komentar