Loker D3 S1 Semua Jurusan PT Nissin Transport Indonesia November 2022
Pusatkerja2.com - Jangan pernah merasa malu, dengan kita yang terus menerus mengalami kegagalan, kegagalan merupakan langkah awal kita menuju masa depan yang cerah, dengan mengalami kegagalan tersebut kita dapat belajar, hal-hal apa saja yang harus kita ubah, dan kita kembangkan. Dan bila peserta mengalami penghinaan dari orang lain, ingat hal ini, mereka yang menghina anda adalah orang yang iri terhadap kemampuan anda ataupun usaha kerja keras anda. dan untuk meningkatkan ataupun mempermudah langkah anda untuk mendapatkan pekerjaan, sebaiknya peserta melakukan penelitian, seperti melakukan berbagai pertanyaan terhadap mereka yang telah memiliki pekerjaan, ataupun tanyakan hal-hal apa saja yang harus dikembangkan sebagai calon pekerja terbaru.
PT Nissin Transport Indonesia merupakan anak perusahaan dari Nissin di dirikan pada 13 Agustus 2004, tujuan dari PT Nissin Transport Indonesia didirkan yaitu untuk mengakomodasi semua kebutuhan pelanggan layanan logistik di Indonesia baik domestik maupun internasional, perusahaan ini menangani dan mengirimkan barang pelanggan secara profesional.
Dan kini pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.
Loker D3 S1 Semua Jurusan PT Nissin Transport Indonesia November 2022
Staff Customer Service for Airfreight Export (Export Udara)
Persyaratan Khusus:
- Pria, Usia Maksimal 30 tahun
- Pendidikan minimal D3/S1 Semua Jurusan diutamakan jurusan Management Transportasi Udara
- Pengalaman minimal 1 Tahun sebagai Staff CS Airfreight Freight Export/Import di Perusahaan Forwarding / Logistics
- Memiliki kemampuan dan pengetahuan yang baik tentang prosedur proses export udara, mengatur proses custom clearance export, booking spaces di Airlines, mengatur pick up cargo, berkorespondensi dengan customer dan perwakilan di luar negeri
- Menguasai dan Memahami peraturan – peraturan kepabeanan
- Familiar dengan dokumen import dan export udara
Persyaratan Umum :
- Mahir menggunakan Komputer
- Jujur, disiplin, bertanggung jawab dan memiliki motivasi yang tinggi
- Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik menggunakan Bahasa Indonesia maupun Bahasa Inggris
- Mampu belajar dengan cepat dengan mengikuti instruksi sesuai dengan SOP
- Kemampuan untuk secara bersamaan melakukan banyak tugas dengan perhatian yang kuat terhadap detail dan akurasi
- Wajib follow Instagram : pusatkerja
Lokasi Kerja :
Kantor PT Nissin Transport Indonesia Bandara Office
Komplek Pergudangan Soewarna Lot D.10 Soekarno-Hatta Airport Cengkareng, Tangerang, Banten, Indonesia
Tertarik untuk bekerja sama, bersama pihak perusahaan silahkan kirimkan CV dan berkas lamaran anda ke alamat email :
Subject Email : Nama – Air Export CS
Info Loker Lainnya : www.pusatkerja2.com
Join Loker Telegram : https://t.me/pusatkerja2
Posting Komentar
0 Komentar