Lowongan Kerja SMA SMK D3 PT Lion Super Indo September 2022
Pusatkerja2.com - Jangan pernah merasa malu, dengan kita yang terus menerus mengalami kegagalan, kegagalan merupakan langkah awal kita menuju masa depan yang cerah, dengan mengalami kegagalan tersebut kita dapat belajar, hal-hal apa saja yang harus kita ubah, dan kita kembangkan. Dan bila peserta mengalami penghinaan dari orang lain, ingat hal ini, mereka yang menghina anda adalah orang yang iri terhadap kemampuan anda ataupun usaha kerja keras anda. dan untuk meningkatkan ataupun mempermudah langkah anda untuk mendapatkan pekerjaan, sebaiknya peserta melakukan penelitian, seperti melakukan berbagai pertanyaan terhadap mereka yang telah memiliki pekerjaan, ataupun tanyakan hal-hal apa saja yang harus dikembangkan sebagai calon pekerja terbaru.
PT Lion Super Indo merupakan supermarket yang ada di Indonesia berdiri sejak tahun 1997. Kini PT Lion Super Indo telah mempunyai 180 gerai yang tersebar di 40 kota di Pulau Jawa dan bagian selatan Sumatera. PT Lion Super Indo didukung lebih dari 8500 karyawan yang telah terlatih dan PT Lion Super Indo juga menyediakan bermacam macam produk mulai dari kebutuhan sehari-hari dengan memiliki kualitas yang dapat diandalkan, lengkap, harga hemat, dan lokasi toko yang mudah dijangkau.
Dan kini pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.
Lowongan Kerja SMA SMK D3 PT Lion Super Indo September 2022
SUPER INDO APPRENTICE PROGRAM
Pemagangan Kasir dan Pramuniaga
Kualifikasi :
- Lulusan SMA/SMK – D3
- Usia 18-25 tahun, terbuka untuk lulusan baru
- Bersedia mengikuti pemagangan dengan sistem shift, tetap masuk di hari Sabtu/Minggu atau hari libur Nasional
- Telah divaksin Covid-19 minimal dosis 2
- Bersedia melampirkan hasil lab Swab Antigen COVID-19 pada saat tanda tangan Perjanjian Pemagangan
Keuntungan :
- Bakal ada peluang karir yang besar!
- Hanya di SIAP, magang tapi dapat uang saku setara dengan UMK
- Dapat sertifikat kompetensi bidang retail!
- Dapat BPJS Ketenagakerjaan
- Uang saku + insentif bulanan = UMK
- JKK & JKM
Berkas yang wajib dibawa:
- Kartu AK1 (Kartu Kuning)
- Surat Lamaran Kerja
- Curriculum Vitae (CV)
- Fotokopi Ijazah/SKL
- SKCK yang aktif (jika ada)
- NPWP (jika ada)
- Paklaring (jika ada)
Tertarik untuk bekerja sama, bersama pihak perusahaan silahkan kirimkan CV dan berkas lamaran anda ke alamat :
A. Boyolali
Senin, 12 September 2022 (Pukul 10.00 WIB)
Dinas Koperasi dan Tenaga Kerja Kabupaten Boyolali
Kompleks Pekantoran Terpadu, Kabupaten Boyolali, Jl Nusantara Kemiri Mojosongo Boyolali, Jawa Tengah
B. Surakarta
Jum’at, 16 September 2022 (Pukul 08.00 WIB)
Departemen Tenaga Kerja Kota Surakarta
Jl Slamet Riyadi No 306, Sriwedari, Kec. Laweyan, Kota Surakarta
Info Loker Lainnya : www.pusatkerja2.com
Ikuti Instagram : On_loker
Join Loker Telegram : https://t.me/pusatkerja2
Posting Komentar
0 Komentar