Lowongan Kerja SMA SMK PT Bank Syariah Indonesia Juli 2022
Pusatkerja2.com - Jangan pernah merasa malu, dengan kita yang terus menerus mengalami kegagalan, kegagalan merupakan langkah awal kita menuju masa depan yang cerah, dengan mengalami kegagalan tersebut kita dapat belajar, hal-hal apa saja yang harus kita ubah, dan kita kembangkan. Dan bila peserta mengalami penghinaan dari orang lain, ingat hal ini, mereka yang menghina anda adalah orang yang iri terhadap kemampuan anda ataupun usaha kerja keras anda. dan untuk meningkatkan ataupun mempermudah langkah anda untuk mendapatkan pekerjaan, sebaiknya peserta melakukan penelitian, seperti melakukan berbagai pertanyaan terhadap mereka yang telah memiliki pekerjaan, ataupun tanyakan hal-hal apa saja yang harus dikembangkan sebagai calon pekerja terbaru
PT Bank Syariah Indonesia Tbk beridiri pada 1 Februari 2021 yang bertepatan dengan 19 Jumadil Akhir 1442 H menjadi penanda sejarah bergabungnya Bank Syariah Mandiri, BNI Syariah, dan BRI Syariah menjadi satu entitas. Penggabungan ini akan menyatukan kelebihan dari ketiga Bank Syariah sehingga menghadirkan layanan yang lebih lengkap, jangkauan lebih luas, serta memiliki kapasitas permodalan yang lebih baik.
Dan kini pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.
Lowongan Kerja SMA SMK PT Bank Syariah Indonesia Juli 2022
FORNTLINER (TELLER KRIYA)
Persyaratan :
- Pria/Wanita
- Single/Lajang
- Usia 17 – 21 tahun
- Sehat & tidak buta warna
- berpenampilan menarik & komunikatif
- Pendidikan minimal SLTA/SMK Sederajat/D1/D3
- Minimal memiliki SIM C
- Mampu bekerja keras, jujur dan disiplin
- Diutamakan bisa mengoperasikan komputer
- Domisili Kota Semarang
Berkas Kelangkapan :
- Surat lamaran kerja
- Daftar riwayat hidup
- Pas foto terbaru (4×6) 1 lembar, foto seluruh badan 1 lembar
- Fotocopy Ijazah terakhir
- Fotocopy KTP 2 lembar
- SKCK yang masih berlaku
Tertarik untuk bekerja sama, bersama pihak perusahaan silahkan kirimkan CV dan berkas lamaran anda ke alamat :
Bank Syariah Indonesia KCP Semarang Banyumanik
Jl Setiabudi No 152 Kav 3-5 Semarang, Jawa Tengah
Batas akhir pendaftaran 20 Juli 2022
Info Loker Lainnya : www.pusatkerja2.com
Ikuti Instagram : On_loker
Join Loker Telegram : https://t.me/pusatkerja2
Posting Komentar
0 Komentar