Lowongan Kerja D3 Freshgraduate PT Bank Mandiri Taspen Juli 2022
Pusatkerja2.com - Jangan pernah merasa malu, dengan kita yang terus menerus mengalami kegagalan, kegagalan merupakan langkah awal kita menuju masa depan yang cerah, dengan mengalami kegagalan tersebut kita dapat belajar, hal-hal apa saja yang harus kita ubah, dan kita kembangkan. Dan bila peserta mengalami penghinaan dari orang lain, ingat hal ini, mereka yang menghina anda adalah orang yang iri terhadap kemampuan anda ataupun usaha kerja keras anda. dan untuk meningkatkan ataupun mempermudah langkah anda untuk mendapatkan pekerjaan, sebaiknya peserta melakukan penelitian, seperti melakukan berbagai pertanyaan terhadap mereka yang telah memiliki pekerjaan, ataupun tanyakan hal-hal apa saja yang harus dikembangkan sebagai calon pekerja terbaru.
Bank Mandiri Taspen (Bank Mantap) adalah sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang insutri perbankan khususnya bisnis pengelolaan keuangan pensiuanan. Perusahaan ini berkantor pusat di Jakarta. PT Bank Mandiri Taspen sebelumnya namanya adalah PT Bank Mandiri Taspen Pos. PT Bank Mandiri Taspen Pos adalah Gabungan dari beberapa perusahaan yaitu Bank Mandiri, Taspen, dan Pos.
Dan kini pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.
Lowongan Kerja D3 Freshgraduate PT Bank Mandiri Taspen Juli 2022
Account Officer Pension (AOP)
Kualifikasi Umum
- Berusia maksimal 30 tahun.
- Pendidikan minimal D3/Sederajat.
- Fresh Graduated silahkan melamar.
- Berpenampilan menarik.
- Memiliki kendaraan bermotor dan SIM C.
- Memahami dunia pemasaran dan memiliki komunikasi yang baik.
- Jujur, pekerja keras, bertanggung jawab, dapat bekerja secara individu dan tim.
- Sehat jasmani & rohani.
- Penempatan: Surakarta, Jawa Tengah
Kualifikasi Khusus
- Memiliki Network luas, komunikatif, menyukai tantangan, dan berorientasi pada target.
- Mampu bekerjasama dalam tim dan bekerja di bawah tekanan.
- Mampu mengoperasikan komputer & Ms. Office.
- Berpengalaman di bidang kredit perbankan minimal 1 (satu) tahun menjadi nilai tambah.
Benefit
- Jenjang Karir.
- Insentif Sales.
- Gaji Pokok.
- Bonus.
- Asuransi Kesehatan dan Jaminan Hari Tua.
- Tunjangan Hari Raya (THR).
- Dan benefit lainnya.
Tertarik untuk bekerja sama, bersama pihak perusahaan silahkan lakukan pendaftaran melalui link berikut. DAFTAR
Note :
* pendaftaran paling lambat 25 Agustus 2022
Info Loker Lainnya : www.pusatkerja2.com
Ikuti Instagram : On_loker
Join Loker Telegram : https://t.me/pusatkerja2
Posting Komentar
0 Komentar