Lowongan Kerja SMA SMK PT Pamapersada Nusantara (PAMA) Oktober 2021
Pusatkerja2.com - PT Pamapersada Nusantara (PAMA) merupakan anak perusahaan yang dimiliki sepenuhnya oleh PT United Tractors Tbk, distributor utama alat berat Komatsu di Indonesia. PT Astra Internasional Tbk, pemegang saham utama PT United Tractors Tbk, merupakan salah satu perusahaan terbesar dan paling dihormati di Indonesia. Awal mulanya, PAMA dimulai sejak 1974 dalam bentuk divisi di PT United Tractors, yang bergerak dalam proyek konstruksi, pertambangan dan proyek minyak, penyiapan lahan dan penebangan. Pada tahun 1993 divisi ini berubah menjadi sebuah perusahaan mandiri bernama PT Pamapersada Nusantara.
Dan kini dikabarkan bahwa pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.
Lowongan Kerja SMA SMK PT Pamapersada Nusantara (PAMA) Oktober 2021
Recruitment Fresh Operator (Magang)
Lokasi: INDO Site Project (Coal Mining)
Tugas Operator: Melaksanakan kegiatan operasional, yang meliputi instruksi kerja, prosedur pengoperasian unit dan standar keselamatan serta pemeliharaan unit selama operasi untuk mencapai produktivitas yang maksimal dan efisiensi kerja yang tinggi, serta bertanggungjawab kepada atasan (Group Leader Supervisor)
Baca Juga : Lowongan Kerja SMA SMK PT Paragon Technology & Innovation Oktober 2021
Kualifikasi
- Pria
- Warga Negara Indonesia
- Belum Menikah dan bersedia tidak menikah selama masa magang
- Usia maksimal 23 tahun per 30 September 2021
- Tinggi badan minimal 165cm
- Jurusan SMK/SMA Sederajat (Semua Jurusan)
- Nilai rata-rata minimal 6,0
- Berkelakuan baik dibuktikan dengan melampirkan SKCK
- Sehat jasmani dan rohani, tidak bertato & tidak bertindik
- Tidak berkacamata & tidak buta warna
- Belum pernah mengikuti proses seleksi PAMA Group selama 1 tahun
Persyaratan Administrasi Melampirkan:
- CV
- Pas Foto 4×6 Background Kuning Sebanyak 2 Lembar
- Copy KTP (Kota Bontang) 1 lembar
- Copy Kartu Keluarga Legalisir 1 lembar
- Copy Ijazah SMA/SMK Sederajat Legalisir 1 lembar (Kota Bontang)
- Copy Nilai rata-rata 6,00 legalisir 1 lembar (Kota Bontang)
- Copy SKCK Legalisir 1 lembar (Masih berlaku)
- Surat Keherangan Sehat dari Rumah Sakit setempat 1 lembar (Bebas Narkoba, TIdak Bertato, Tidak Bertindik, Tidak Berkacamata, Tidak Buta warna, Tinggi Badan, Berat Badan)
- Surat Pernyataan Bermaterai Kesanggupan Mengikuti Program Operator Magang dan tidak menuntut pekerjaan kepada PT Pamapersada Nusantara
- Contact Person (Handphone)
- Menuliskan kode: OM di pojok kanan Amplop
Cara Melamar :
Recruitment Fresh Operator (Magang)
Lokasi: INDO Site Project (Coal Mining)
Tugas Operator: Melaksanakan kegiatan operasional, yang meliputi instruksi kerja, prosedur pengoperasian unit dan standar keselamatan serta pemeliharaan unit selama operasi untuk mencapai produktivitas yang maksimal dan efisiensi kerja yang tinggi, serta bertanggungjawab kepada atasan (Group Leader Supervisor)
Kualifikasi
- Pria
- Warga Negara Indonesia
- Belum Menikah dan bersedia tidak menikah selama masa magang
- Usia maksimal 23 tahun per 30 September 2021
- Tinggi badan minimal 165cm
- Jurusan SMK/SMA Sederajat (Semua Jurusan)
- Nilai rata-rata minimal 6,0
- Berkelakuan baik dibuktikan dengan melampirkan SKCK
- Sehat jasmani dan rohani, tidak bertato & tidak bertindik
- Tidak berkacamata & tidak buta warna
- Belum pernah mengikuti proses seleksi PAMA Group selama 1 tahun
- Persyaratan Administrasi Melampirkan:
Cara Melamar
- Pelamar wajib mengisi pendaftaran melalui Google Form sebelum menyerahkan dokumen.
- Pelamar wajib upload dokumen (No. 1 – 10) melalui link berikut
Tertarik untuk bekerja sama, bersama pihak perusahaan silahkan lakukan pendaftaran melalui link berikut. DAFTAR
Penyerahan Dokumen di SMKN 3 Bontang
Jl. Palembang No.RT.16, Gn. Telihan, Bontang Bar., Kota Bontang, Kalimantan Timur 75383
Paling lambat 4 Oktober 2021
Lokasi Site Project PAMA dapat dilihat di: https://pamapersada.com/id/Map
Yuk gabung di Telegram kami untuk informasi loker lainnya : "https://t.me/pusatkerja2"
Posting Komentar
0 Komentar