Lowongan Kerja Freshgraduate Bank BCA MDP Mei 2021

Pusatkerja2.com - Bank BCA beroperasi sejak 1957 dan sudah ada 60 tahun Bank BCA tidak pernah berhenti menawarkan beragam solusi perbankan yang menjawab kebutuhan finansial nasabah dari berbagai kalangan. dengan adanya beragam produk dan layanan yang tentunya sudah berkualitas dan tepat sasaran, Bacnk BCA dengan solusi finansial BCA akan mendukung perencanaan keuangan pribadi dan perkembangan nasabah bisnis.

Dan berikut adalah ketentuan yang dibutuhkan pihak perusahaan, sebagai berikut.


Lowongan Kerja Freshgraduate BCA MDP Mei 2021

Management Development Program (MDP)

  • Bersemangat untuk belajar dan menyukai tantangan
  • Keterampilan kepemimpinan, interpersonal dan komunikasi yang sangat baik
  • Bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia
  • Lulusan baru dipersilakan untuk melamar
  • Minimum Gelar Sarjana dengan min. IPK 3,00 (S1) / 3,25 (S2)
  • Usia maksimal 24 tahun (S1) / 26 tahun (S2)
  • Belum menikah & bersedia tidak menikah selama 1 tahun program pendidikan


Tertarik untuk bekerja sama, bersama pihak perusahaan silahkan lakukan pendaftaran melalui link berikut. Daftar

Posting Komentar

0 Komentar