Lowongan Kerja S1 Semarang Komisi Informasi Mei 2021

Pusatkerja2.com - Komisi Informasi (KI) pun dibentuk sebagai lembaga mandiri yang berfungsi menjalankan UU KIP  dan peraturan pelaksanaannya, menetapkan petunjuk teknis standar layanan informasi publik dan menyelesaikan sengketa informasi publik melalui mediasi dan/atau ajudikasi nonlitigasi.

Dan kini dikabarkan bahwa pihak perusahaan telah membuka rekrutmen terbaru dengan ketentuan yang dibutuhkan adalah sebagai berikut.


Lowongan Kerja S1 Semarang Komisi Informasi Mei 2021

ASISTEN KOMISIONER


Kualifikasi:

  • Pria/Wanita (Usia Maksimal 40 Tahun)
  • Minimal lulusan Sarjana Hukum (SH), dengan IPK minimal 3,00
  • Mempunyai kemampuan teknis dalam IT/Media Sosial
  • Memiliki pengetahuan/pemahaman terkait keterbukaan informasi (UU No.14 Tahun 2008)
  • Mempunyai keterampilan menyusun analisis hukum
  • Mencantumkan akun media social


Apabila anda memenuhi persyaratan di atas, silahkan mengajukan lamaran lengkap disertai CV, Foto, dan Ijazah kirim ke email:


kiprovjateng@gmail.com


Atau ke :


Kantor Komisi Informasi Provinsi Jawa Tengah

Jalan Trilomba Juang No.18 Kota Semarang



Note : 

Pendaftaran paling lambat 7 Mei 2021

Posting Komentar

0 Komentar